Bhabinkamtibmas Polsek Caringin Polres Sukabumi Desa Seuseupan Lakukan Door To Door System: Himbauan untuk Meningkatkan Kesadaran Kamtibmas

    Bhabinkamtibmas Polsek Caringin Polres Sukabumi Desa Seuseupan Lakukan Door To Door System: Himbauan untuk Meningkatkan Kesadaran Kamtibmas

    Pada hari Selasa, tanggal 12 Maret 2024, Bhabinkamtibmas Desa Seuseupan, BRIPKA RIZAL LEO PRASETIA S.Pd, telah melaksanakan kegiatan Door To Door System (DDS) di Kp. Bojong 02/10, Seuseupan, Kecamatan Caringin, Kabupaten Sukabumi. Kegiatan tersebut dilakukan dengan tujuan untuk menjalin komunikasi yang lebih erat antara kepolisian dengan warga masyarakat.

    Dalam pelaksanaannya, Bhabinkamtibmas menyampaikan beberapa himbauan kepada warga Desa Seuseupan, yang meliputi:

    1. Program Kapolres Sukabumi: Memberikan informasi kepada warga untuk tidak menggunakan knalpot brong atau kendaraan bermotor yang berisik.

    2. Proaktif dalam Menjaga Keamanan Lingkungan: Mengajak warga untuk menjadi bagian aktif dalam menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan sekitar.

    3. Berkoordinasi dengan Pihak Kepolisian: Apabila menemui kendala atau memiliki informasi terkait keamanan, warga diminta untuk segera berkoordinasi dengan pihak kepolisian atau Bhabinkamtibmas.

    4. Pencegahan Kenakalan Remaja dan Kejahatan: Memberikan himbauan kepada para remaja, anak, dan wanita untuk menghindari berbagai perilaku negatif seperti kenakalan remaja, seks bebas, penyalahgunaan narkoba, tawuran, miras, serta penggunaan knalpot bising atau brong.

    5. Pencegahan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO): Warga diimbau untuk melaporkan kepada Bhabinkamtibmas apabila mengetahui atau mendengar adanya peristiwa terkait TPPO di wilayah Seuseupan.

    6. Penggunaan Masker untuk Pencegahan ISPA: Memberikan himbauan kepada masyarakat untuk menggunakan masker dalam kegiatan sehari-hari guna mencegah infeksi saluran pernafasan akut (ISPA), terutama di tengah kondisi udara yang kurang bersahabat.

    Kegiatan ini berjalan dengan aman, lancar, dan kondusif. Hal ini menunjukkan komitmen Bhabinkamtibmas dalam meningkatkan kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan mereka.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres...

    Artikel Berikutnya

    Pendidikan Paripurna dalam Pengembangan...

    Berita terkait

    Guna Pastikan Nyoblos Aman, TNI/Polri di Sukabumi Gelar Patroli Tiga Pilar
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar Patroli Biru untuk Wujudkan Pilkada Damai 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Cimanggu Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Lakukan Sambang Door to Door dan Cooling System Menjelang Pilkada 2024
    Hujan Deras Picu Pergerakan Tanah, Dua Rumah di Desa Hegarmanah Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Rusak Berat
    Bhabinkamtibmas Desa Lembursawah Polsek Lengkong Polres Sukabumi Laksanakan DDS, Ajak Warga Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Jabar 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Cidadap Polsek Simpenan Polres Sukabumi Gelar DDS dan Cooling System Jelang Pemilu 2024 Cegah Potensi Konflik di Kecamatan Simpenan
    Tekan Pelanggaran dan Tingkatkan Kesadaran Lalu Lintas Operasi Zebra Polres Sukabumi Temukan Ribuan Pelanggaran Lalu Lintas
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung di Desa Cisitu Laksanakan Giat Anjangsana untuk Perkuat Silaturahmi dan Edukasi Warga
    Soal Kisruh Jalan Santai Paslon Nomor 1, Rizal Suparman Tegaskan Zosep Bukan Kader PPP atau Anggota Relawan Rajungan
    Dua Selebgram Ditangkap karena Promosikan Situs Judi Online di Instagram, Terancam 10 Tahun Penjara
    Antisiapsi Lonjakan Wisatwan, Polres Sukabumi Libatkan Gabungan Polsek Parakansalak Laksanakan Penebalan
    Safari Subuh Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung: Menjalin Kedekatan dengan Warga di Awal Tahun
    Pengecekan Kesiapan Pos Terpadu Lebaran 2024 di Exit Tol Parungkuda oleh Kapolda Jawa Barat
    Anggota Polsek Ciracap Polres Sukabumi Laksanakan Police Goes To School
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi ingatkan warga waspada bencana Kebakaran dan sosialisasikan TPPO

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Polda Jabar Terjunkan 21 Ribu Personel Amankan Pilkada Serentak

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll