Bhabinkamtibmas Polsek Parakansalak Ngobrol Santai Dengan Masyarakat

    Bhabinkamtibmas Polsek Parakansalak Ngobrol Santai Dengan Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Polsek Parakansalak Ngobrol Santai Dengan Masyarakat

    Sukabumi - Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Parakansalak Polres Sukabumi Aipda Koswandi, yang ditugaskan di desa Sukatani pada hari Kamis (27/04/23) terlihat mengunjungi beberapa warga Kp. Cijoglo RT 004 RW 006 desa Sukatani kecamatan Parakansalak kabupaten Sukabumi

    Menurut Koswandi,   keberadannya di Cijoglo adalah untuk bersilaturahmi dengan warga, menjalin kedekatan antara polisi dengan masyarakat.

    “Saya berharap dengan adanya kegiatan ini dapat menambah kedekatan serta mempererat tali silatuhrahmi antara masyarakat Desa Sukatani dengan pihak kepolisian Sektor Parakansalak, InshaAllah dengan cara door to door warga desa Sukatani akan saya sambangi, ” kata Koswandi.

    Di tempat terpisah Kapolsek Parakansalak Iptu Dodi Irawan mengatakan bahwa para bhabinkamtibmas ini dalam melaksanakan tugasnya tersebut membawa program Kapolres Sukabumi  AKBP. MARULY PARDEDE S.H., S.I.K., M.H. yaitu program Aa Dede Curhat Dong (Agamis, Aman, Dedikasi, Empaty, Damai, Efektif dan Efisien).

    "Salah satu poin yang harus dilakukan dari program tersebut adalah mendengar curhatan dari warga, kemudian bhabinkamtibmas menindaklanjutinya. Terutama permasalahan yang berkaitan dengan gangguan kamtibmas, " kata Iptu Dodi.

    sukabumi jabar aa dede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Kamtibmas yang Aman dan Kondusif Oleh Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Sukabumi Siapkan 2 Armada bus Gelar...

    Berita terkait

    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar Patroli Biru untuk Wujudkan Pilkada Damai 2024
    Guna Pastikan Nyoblos Aman, TNI/Polri di Sukabumi Gelar Patroli Tiga Pilar
    Bhabinkamtibmas Desa Buniwangi Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Gelar Sambang Tokoh Agama, Wujud Cooling System POLRI Jelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Sundawenang Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Lakukan Monitoring Ketahanan Pangan Melalui Pemupukan Padi
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar KRYD Patroli Biru, Antisipasi Gangguan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Cidadap Polsek Simpenan Polres Sukabumi Gelar DDS dan Cooling System Jelang Pemilu 2024 Cegah Potensi Konflik di Kecamatan Simpenan
    Tekan Pelanggaran dan Tingkatkan Kesadaran Lalu Lintas Operasi Zebra Polres Sukabumi Temukan Ribuan Pelanggaran Lalu Lintas
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung di Desa Cisitu Laksanakan Giat Anjangsana untuk Perkuat Silaturahmi dan Edukasi Warga
    Dua Selebgram Ditangkap karena Promosikan Situs Judi Online di Instagram, Terancam 10 Tahun Penjara
    Ayo Masyarakat Kabupaten Sukabumi, Dukung dan Menangkan Pasangan Calon Bupati Sukabumi Nomor Urut 2: H. Asep Japar - H. Andreas
    Antisiapsi Lonjakan Wisatwan, Polres Sukabumi Libatkan Gabungan Polsek Parakansalak Laksanakan Penebalan
    Safari Subuh Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung: Menjalin Kedekatan dengan Warga di Awal Tahun
    Pengecekan Kesiapan Pos Terpadu Lebaran 2024 di Exit Tol Parungkuda oleh Kapolda Jawa Barat
    Anggota Polsek Ciracap Polres Sukabumi Laksanakan Police Goes To School
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi ingatkan warga waspada bencana Kebakaran dan sosialisasikan TPPO

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pengamanan Lancar, Pencoblosan Pilkada 2024 di Desa Cimahpar Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Berjalan Aman dan Kondusif
    FORKOPIMCAM POLSEK KALIBUNDER POLRES SUKABUMI MONITORING DAN AMANKAN PENCOBLOSAN PILKADA 2024 DI DESA SUKALUYU

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll