Polisi Amankan Seorang Terduga Pelaku Pencurian Kotak Amal Mesjid di Kampung Gunung Batu II

    Polisi Amankan Seorang Terduga Pelaku Pencurian Kotak Amal Mesjid di Kampung Gunung Batu II
    Polisi Aankan Seorang Pemuda Diduga Pelaku Pencurian Kotak Amal Mesjid

    Sukabumi - Kepolisian dari Polsek Surade Polres Sukabumi dibantu warga masyarakat berhasil mengamankan seorang pemuda berinisial A (20 tahun) yang diduga telah melakukan pencurian kotak amal Mesjid Al Muhajirin di Kampung Gunungbatu II RT 014/005 Desa Talagamurni Kecamatan Cibitung Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. Jumat (26/08/22) sekitar pukul 14.00 wib.

    Kapolsek Surade Polres Sukabumi AKP Asep Sundana menjelaskan peristiwa pencurian kotak amal Mesjid tersebut kepada tim liputan Humas Polres Sukabumi terjadi pada tanggal 22 Juli 2022.

    " Diketahui pada saat kejadian sekitar pukul 17.00 wib, pelaku mengambil satu buah kotak amal dan empat dus granit, " ungkap AKP Asep Sundana. Minggu (28/08/22).

    Pelaku yang belum mempunyai pekerjaan itu menurut Asep masuk ke dalam mesjid yang sedang dalam kondisi sepi kemudian membawa kotak amal mesjid. Pelaku membuka paksa kotak amal disebuah saung yang berada di pesawahan lalu pelaku mengambil uang yang ada didalam kotak amal sebesar Rp. 500.000. - (lima ratus ribu rupiah).

    " Pelaku pada saat kami periksa mengakui perbuatannya sesuai kronologis diatas, " kata AKP Asep.

    Selanjutnya Asep juga mengatakan pihaknya juga telah mengamankan Barang Bukti (BB) berupa 1(satu) buah kotak amal yang merupakan milik dari Mesjid Al Muhajirin.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Cicurug Sukabumi Berhasil Gagalkan...

    Artikel Berikutnya

    Konsisten Ungkap Kasus Hukum Anak, Kapolres...

    Berita terkait

    Guna Pastikan Nyoblos Aman, TNI/Polri di Sukabumi Gelar Patroli Tiga Pilar
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar Patroli Biru untuk Wujudkan Pilkada Damai 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Cimanggu Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Lakukan Sambang Door to Door dan Cooling System Menjelang Pilkada 2024
    Hujan Deras Picu Pergerakan Tanah, Dua Rumah di Desa Hegarmanah Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Rusak Berat
    Bhabinkamtibmas Desa Lembursawah Polsek Lengkong Polres Sukabumi Laksanakan DDS, Ajak Warga Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Jabar 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Cidadap Polsek Simpenan Polres Sukabumi Gelar DDS dan Cooling System Jelang Pemilu 2024 Cegah Potensi Konflik di Kecamatan Simpenan
    Tekan Pelanggaran dan Tingkatkan Kesadaran Lalu Lintas Operasi Zebra Polres Sukabumi Temukan Ribuan Pelanggaran Lalu Lintas
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung di Desa Cisitu Laksanakan Giat Anjangsana untuk Perkuat Silaturahmi dan Edukasi Warga
    Soal Kisruh Jalan Santai Paslon Nomor 1, Rizal Suparman Tegaskan Zosep Bukan Kader PPP atau Anggota Relawan Rajungan
    Dua Selebgram Ditangkap karena Promosikan Situs Judi Online di Instagram, Terancam 10 Tahun Penjara
    Antisiapsi Lonjakan Wisatwan, Polres Sukabumi Libatkan Gabungan Polsek Parakansalak Laksanakan Penebalan
    Safari Subuh Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung: Menjalin Kedekatan dengan Warga di Awal Tahun
    Pengecekan Kesiapan Pos Terpadu Lebaran 2024 di Exit Tol Parungkuda oleh Kapolda Jawa Barat
    Anggota Polsek Ciracap Polres Sukabumi Laksanakan Police Goes To School
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi ingatkan warga waspada bencana Kebakaran dan sosialisasikan TPPO

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Polda Jabar Terjunkan 21 Ribu Personel Amankan Pilkada Serentak
    Patroli Terpadu Pilkada 2024, Kapolres Subang Cek Kesiapan Sejumlah TPS Jelang H-1 Pencoblosan

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll